Bebaskan Gadai Saham, Newmont Butuh 2 Minggu
Senin, 11 Mei 2009 – 13:23 WIB
Martiono mengatakan, secara substansial, prinsip-prinsip pembebasan saham gadai dari senior lenders telah disetujui. Sesuai keputusan pengadilan arbitrase, pembebasan gadai akan dilakukan untuk 31 persen saham yang bakal didivestasikan. "Pihak senior lenders mengajukan permintaan balik," katanya.
Poin ke empat dalam keputusan arbitrase memang menyebutkan, saham yang didivestasikan harus bebas dari gadai (?Clean and Clear?) dan sumber dana untuk pembelian saham tersebut bukan menjadi urusan PT NNT.