Belajar Daring, Guru Jangan Hanya Fokus pada Akademik
Rabu, 25 Maret 2020 – 02:25 WIB
"Ini suatu hal yang mendadak, di mana guru dipaksa melakukan pembelajaran online yang sebelumnya tidak pernah dipersiapkan oleh guru. Ini menjadi peluang bahwa masa pandemik Covid-19 menjadi momen bagi guru untuk melakukan pembelajaran yang selama ini diharapkan," tutur Praptono.
Menurutnya, peristiwa ini mendorong semua pihak untuk mengoptimalkan penggunaan Rumah Belajar yang diinisiasi oleh Kemendikbud.
"Makin berasa kebutuhan akan Rumah Belajar di lapangan," tandasnya.(esy/jpnn)