Beradu Akting dengan Angga Asyafriena di Film Adagium, Dinda Ghania Beberkan Kesulitannya
Jumat, 20 Januari 2023 – 13:50 WIB
Namun, sejauh ini, Dinda mengaku ingin fokus dengan kariernya sebagai penyanyi terlebih dahulu.
"Mungkin ya (ketagihan), aku, kan, awalnya merasa akting susah. (Cuma) untuk saat ini aku mau fokusin menyanyi dulu dan aku lebih suka bernyanyi," tambah Dinda Ghania. (mcr7/jpnn)