Berikut Jadwal Uji Coba Ganjil Genap di Jalan Margonda Depok
Rabu, 24 November 2021 – 11:11 WIB

Situasi kendaraan yang melintas di Jalan Margonda, Kota Depok. Foto : Lutviatul Fauziah/JPNN.com
Pihaknya masih gencar melakukan sosialisasi kepada masyarakat sebelum memberlakukan uji coba ganjil genap.
“Sosialisasi sudah mulai kami lakukan hingga nanti menjelang uji coba agar masyarakat mengetahui,” pungkas Jhoni. (mcr19/jpnn)