Bibit Perceraian Dewi Perssik dan Angga Wijaya Sudah Ada Sejak Lama
Senin, 25 Juli 2022 – 15:44 WIB
Angga Wijaya melayangkan gugatan cerai terhadap Dewi Perssik ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada 20 Juni 2022.
Baca Juga:
Sidang cerai keduanya telah digelar di Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada Senin (4/7).
Adapun sidang kedua perceraian Dewi Perssik dan Angga Wijaya digelar pada Senin (25/7) dengan agenda pemeriksaan saksi. (ded/jpnn)