Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Biden Sebut 19 Pemadam yang Tewas Pahlawan

Rabu, 10 Juli 2013 – 17:52 WIB
Biden Sebut 19 Pemadam yang Tewas Pahlawan - JPNN.COM
Wapres AS Joe Biden saat berpidato mengenang 19 petugas pemadam yang gugur. FOTO: USA TODAY
Seperti diketahui ke 19 petugas itu tewas saat berupaya menjinallan api di Kota Yarnell, sekitar 80 km barat laut Phoenix, Arizona 30 Juni lalu.

Dalam upara tersebut, rekan-rekan petugas yang tewas itu memberikan benda-benda yang biasa digunakan petugas pemadam kebakaran kepada para keluarga korban. Barang-barang itu misalnya kapak, helm, pakaian anti api dan lainnya. Hal itu sebagai lambang penghormatan untuk korban. (usatoday/mas)

WAKIL Presiden AS Joe Biden memberikan pidatonya dalam upacara persemayaman jenazah 19 petugas pemadan kebakaran yang gugur saat berupaya memadamkan

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close