BNBR Jawab Keraguan Investor
Selasa, 08 Mei 2012 – 08:28 WIB
"Usaha kami menurunkan beban utang terus menunjukkan hasil yangpositif," tambah Eddy Soeparno, Direktur Keuangan BNBR.
Di sisi lain, perseroan juga sukses memangkas beban usaha 5,67 persen dari sebelumnya Rp 3,53 triliun menjadi Rp 3,33 triliun pada 2011. Kemudiana mengantongi laba usaha senilai 1,76 triliun di mana pada edisi 2010, menderita kerugian usaha sebesar Rp 4,01 triliun. (far)