BPKP Puji Keberhasilan Gubernur Herman Deru Menekan Stunting di Sumsel
Selasa, 31 Januari 2023 – 14:34 WIB

Gubernur H Herman Deru menggelar pertemuan dengan Kepala BPKP Sumsel Buyung Wiromo Samudro di ruang rapat Gubernur Sumsel, Senin (30/1). Foto: Dokumentasi Humas Pemprov Sumsel
"Apa yang telah dicapai tentu akan menjadi acuan dan ditingkatkan dan yang kurang tentu akan diperbaiki," bebernya. (mrk/jpnn)