BPLS Diminta Fokus Tanggulangi Lumpur Saja
Kritik Anggota Dewan Terkait Pagu AnggaranSelasa, 28 September 2010 – 14:04 WIB
JAKARTA - Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo (BPLS) diminta untuk tidak menyibukkan diri dengan perbaikan infrastruktur di jalan relokasi korban bencana Lapindo. Sebaliknya, institusi ini disarankan harus fokus saja ke penanggulangan lumpur yang terus meluap. "Anggaran yang ada jangan dibuang-buang ke infrastruktur. Biarkan Kementerian PU yang garap, agar kerja BPLS lebih fokus," kata Sri Sadarestu, anggota Komisi V DPR RI, dalam rapat dengar pendapat (RDP) dengan pejabat eselon I di jajaran BMKG, Basarnas dan BPLS, di Gedung Senayan, Selasa (28/9).
Politisi PDIP ini menilai bahwa anggaran BPLS sebagian besar bukan diperuntukkan bagi penanggulangan lumpur Lapindo, tetapi ke hal-hal yang bersifat manajerial. "Masa, yang inti malah anggarannya lebih sedikit. Harusnya penanggulangan lumpurnya itu yang ditonjolkan," ucapnya.
Tercatat, dalam pagu indikatifnya, BPLS mendapatkan anggaran sekitar Rp 23,838 triliun untuk tahun anggaran (TA) 2011. Dana itu disebutkan untuk membiayai dua program utama. "Kegiatan pertama untuk dukungan manajemen sebesar Rp 22,575 triliun. Program kedua (adalah) penanggulangan lumpur Sidoarjo Rp 1,263 triliun," ungkap Sekretaris BPLS, Adi Sarwoko.
JAKARTA - Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo (BPLS) diminta untuk tidak menyibukkan diri dengan perbaikan infrastruktur di jalan relokasi korban
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tiga Ratu Dunia Meriahkan Grand Final Miss Teen Beauty Indonesia dan Indonesian Stars Search 2024
-
Menjelang Perayaan Natal, Discovery Ancol Persembahkan Chrismast Tree Lighting
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
BERITA LAINNYA
- Hukum
Usut Kasus Korupsi Izin Tambang, KPK Panggil Rudy Ong Chandra
Senin, 25 November 2024 – 17:13 WIB - Kesehatan
Endoskopi Spinal, Solusi Minimal Invasif untuk Masalah Tulang Belakang
Senin, 25 November 2024 – 17:00 WIB - Hukum
Usut Kasus Korupsi Pencairan Kredit, KPK Periksa Komut BPR Jepara Artha
Senin, 25 November 2024 – 16:56 WIB - Humaniora
Wisuda ke-6 Matana University Siap Ciptakan Kampus Berinovasi
Senin, 25 November 2024 – 16:50 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Tahun Depan, Sebegini Jumlah Guru ASN & Honorer yang Dapat Tunjangan, Lainnya Sabar
Senin, 25 November 2024 – 12:57 WIB - Bisnis
Saham TLKM Anjlok, Telkom Butuh Penyegaran & Strategi Baru
Senin, 25 November 2024 – 12:20 WIB - Musik
Sheila On 7 Akhirnya Mempersembahkan Memori Baik
Senin, 25 November 2024 – 13:35 WIB - Jateng Terkini
Kecelakaan Maut di Ngaliyan Semarang, Sopir Truk jadi Tersangka
Senin, 25 November 2024 – 12:10 WIB - Pendidikan
Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen
Senin, 25 November 2024 – 14:54 WIB