Bukan Cuma Undecided, 30 Persen Jokowi Voters Balik Arah ke Prabowo - Sandi
Minggu, 24 Maret 2019 – 23:19 WIB
Dia menegaskan pihaknya tidak pernah memakai senjata pamungkas apa pun. "Kami pakai
senjata alami saja ya," tegasnya.
Sebab, Arief menyatakan bahwa bahwa tim pemenangan Prabowo - Sandi yang tidak terdaftar di Komisi Pemilihan Umum atau KPU itu kebanyakan masyarakat atas, menengah, kecil misalnya buruh, tukang bakso, pedagang pecel lele maupun nasi goreng, sopir, petani, pemilik warung makan dan lainnya.(boy/fat/jpnn)