Bukit Asam Siapkan Double Track Kereta Batubara
Kamis, 08 Maret 2012 – 08:48 WIB
JAKARTA - PT Bukit Asam Tbk menargetkan kapasitas angkutan batubara pada 2012 oleh PT Kereta Api Indonesia (KAI) mencapai 15,6 juta ton. Selanjutnya Bukit Asam menargetkan kapasitas angkutan batubara bisa semakin meningkat seiring pembangunan jalur kereta api double track. Menurut Direktur Utama PT Bukit Asam Tbk Milawarma, capaian angkutan batubara hingga 16,6 juta ton yang dikontribusikan oleh pengangkutan batubara sebesar 12,90 juta ton ke Pelabuhan Tarahan dan 2,70 juta ton ke Dermaga Kertapati, diharapkan dapat mendongkrak penjualan hasil produksi perusahaan. Tahun ini, perusahaan menargetkan penjualan bisa mencapai 18,66 juta ton yang didistribusikan ke dalam negeri sebesar 12,19 juta ton dan 6,46 juta ton ekspor.
"Kita optimistis angkutan batubara oleh KAI bisa naik dan mencapai 12,90 juta ton dan ke depan semoga bisa semakin meningkat karena masih ada beberapa proyek angkutan kereta api tahun ini. Di samping itu, perusahaan juga akan terus melakukan proyek-proyek pengembangan," kata Milawarma di Jakarta, Rabu (7/3).
Milawarma mengakui, saat ini Bukit Asam Bukit Asam memiliki satu jalur kereta api. Dijelaskan, proyek peningkatan kapasitas angkut kereta api yang dilakukan dengan PT KAI diharapkan dapat meningkatkan kinerja perusahaan dan pada 2013 ditargetkan bisa mencapai 18,5 juta ton dan sebesar 22,7 juta ton pada 2014. Bahkan untuk jalur baru Tanjung Enim-Lampung sendiri ditargetkan kapasitas angkut batubaranya bisa mencapai 25 juta ton.
JAKARTA - PT Bukit Asam Tbk menargetkan kapasitas angkutan batubara pada 2012 oleh PT Kereta Api Indonesia (KAI) mencapai 15,6 juta ton. Selanjutnya
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pramono Anung Janji Buat Program Tarif Transportasi Maksimal Rp 30 Ribu
-
Sidang Kasus Guru Supriyani: Korban dan Saksi Berbeda Keterangan
-
Menteri Fadli Zon Berupaya Memulangkan Benda Budaya Asli Indonesia dari Luar Negeri
-
Pramono Anung Berjanji Buatkan Jalur Sepeda di Bandara Soetta
-
Bintaro Design District 2024 Hadir Kembali Bawa Tema Analog Reality
BERITA LAINNYA
- Bisnis
Citilink Indonesia Terbangi Kendari
Sabtu, 17 Juni 2017 – 04:16 WIB - Bisnis
Lion dan Batik Air Tambah Rute Baru
Rabu, 07 Juni 2017 – 14:15 WIB - Bisnis
Juni 2017, Citilink Buka Rute Jakarta-Kendari
Selasa, 30 Mei 2017 – 14:25 WIB - Bisnis
Lion Air Siapkan Rute Bandung-Pekanbaru
Jumat, 26 Mei 2017 – 16:16 WIB
BERITA TERPOPULER
- Liga Indonesia
Gila! Semen Padang Menargetkan Menang dari Persib Bandung
Jumat, 01 November 2024 – 13:02 WIB - Moto GP
Practice MotoGP Malaysia: Martin Jatuh, Marquez Nyaris Masuk Neraka
Jumat, 01 November 2024 – 15:26 WIB - Moto GP
MotoGP Malaysia 2024: Siasat Pecco Bagnaia Menunda Jorge Martin Juara Dunia
Jumat, 01 November 2024 – 12:58 WIB - Jatim Terkini
Lagi, Pengemudi Mobil Diduga Mabuk Kecelakaan di Depan Taman Apasari Surabaya
Jumat, 01 November 2024 – 14:04 WIB - Kriminal
Peran Pegawai Kementerian Komdigi di Kasus Judi Online, Sontoloyo
Jumat, 01 November 2024 – 13:07 WIB