Buku Karya Moeldoko ini Layak Jadi Rujukan Dalam Mengajar Kepemimpinan
Jumat, 11 November 2022 – 22:23 WIB
Buku ini memuat pengalaman dan pemikiran Moeldoko soal kepemimpinan.
Buku tersebut merupakan kombinasi kepemimpinan militer, bisnis, dan sipil.
Konsep tersebut dihasilkan dari perjalanan kepemimpinannya saat menjadi panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) 2013-2015, menekuni dunia bisnis selepas pensiun dan menjabat sebagai Kepala Staf Kepresidenan hingga saat ini. (gir/jpnn)