Bulog Disarankan Ambil Alih Pabrik Gula Negara
Kamis, 09 Februari 2017 – 09:21 WIB

Bulog
Atas impor raw sugar tersebut, ada kompensasi rendemen 8,5 persen bagi petani tebu.
’’Sejak awal kami menentang impor tersebut karena stok gula tahun lalu mencukupi,’’ katanya.
Kemudian, adanya impor raw sugar juga dinilai tidak bisa mendukung stabilisasi harga gula nasional. H
arga eceran tertinggi (HET) dipatok Rp 12.500 per kilogram.
’’Kami menduga ada penumpukan gula impor di gudang,’’ tambahnya. (res/c15/sof)