Bulog Pastikan Stok Beras Aman
Senin, 08 Juli 2013 – 22:40 WIB
Ia mengaku Bulog telah melakukan operasi pasar sebanyak 32.000 ton beras di sejumlah daerah.
Operasi pasar itu menggunakan dua jenis beras, yaitu beras premium dan beras pemerintah.
"Kami akan terus lakukan operasi pasar. Selama harga masih ada kecenderungan naik, kami tidak akan ambil risiko. Kami akan lakukan operasi pasar. Berapa pun diperlukan, kami siap," tandasnya. (flo/jpnn)