Bupati Dikenal Peduli dengan Warga Sekitar
Kamis, 16 Mei 2013 – 02:41 WIB
“Seharusnya mereka kasih tahu dulu. Jangan begitu sudah kejadian, baru saya diajak. Mbok ya, kasih surat dulu. Fotokopi juga boleh. Setidaknya saya dikasih tahu ada apa ini,” tambahnya.
Karena itu, saat dirinya dijemput oleh Polsek Medan Baru dirinya menolak untuk ikut. Tetapi, dirinya bersedia ikut saat dijemput bersama dengan pihak penyidik KPK.
Di matanya dan keluarga, sosok Hidayat Batubara termasuk orang yang punya kepedulian sosial. Setidaknya, dia turut mengaspal jalan Sei Asahan menuju rumahnya. “Awalnya yang aspal jalan ini Pak Hidayat. Tetapi diaspal kembali sama Pemko,” ungkapnya.