Bus Rombongan SMP Negeri 4 Tangerang Tabrakan Beruntun di Tol Japek, 10 Orang Luka-Luka
Rabu, 15 Februari 2023 – 22:30 WIB

Polisi melakukan olah TKP. Ilustrasi. Foto: dok.JPNN.com
Seluruh korban yang mengalami luka-luka langsung dilarikan ke rumah sakit. Adapun polisi yang tiba di lokasi kejadian pun mengevakuasi kendaraan yang kecelakaan. (cr1/jpnn)