Buyung: Jangan Hanya Nazaruddin yang Dikorbankan
Minggu, 10 Juli 2011 – 18:51 WIB
JAKARTA - Advokat senior Adnan Buyung Nasution, mengaku menaruh prihatin terhadap M Nazaruddin, tersangka kasus suap Wisma Atlet, karena dinilai menjadi kelinci percobaan. Menurutnya, kasus mantan Bendahara Umum Partai Demokrat itu harus dilihat dengan prinsip keadilan, termasuk dalam tubuh partai penguasa tersebut. "Ini bukan membela Nazaruddin. Tapi, saya ingin juga, janganlah Nazaruddin dijadikan kelinci percobaan yang diburu semua orang, seolah-olah ingin digantung. Tapi juga harus ada hukum yang ditegakkan," kata Buyung di Hotel Aryaduta, Jakarta, Minggu (10/7).
Dikatakan Buyung, semestinya partai di mana Nazaruddin menjabat sebagai bekas Bendahara Umum-nya, juga jangan tinggal diam saja. Sebab setidaknya menurutnya, segala dana pemasukan dan pengeluaran itu diketahui oleh partai.
"Dia kan Bendum Partai Demokrat. Sebagai Bendum, tentunya dia kan harus mencari uang. Karena dia kan Bendum. Tapi pastinya, kalau dia mencari uang, (harus) dilaporkan uang tersebut. Dapat beberapa, ke mana perginya, tetap partai itu tahu. (Tapi ini) Begitu terkuak, kenapa partainya diam?" lanjutnya.
JAKARTA - Advokat senior Adnan Buyung Nasution, mengaku menaruh prihatin terhadap M Nazaruddin, tersangka kasus suap Wisma Atlet, karena dinilai
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Wataru Endo hingga Takumi Minamino Ikut Latihan Timnas Jepang
-
Rudianto Lallo Minta Kejagung Tidak Tebang Pilih Dalam Menangani Kasus
-
STY Pastikan Kevin Diks Jadi Amunisi Lawan Jepang
-
Baleg DPR Dorong Regulasi Pengelolaan Nikel di Sultra Masuk Prolegnas
-
Erupsi Gunung Lewotobi, AHY Siapkan Langkah Taktis
BERITA LAINNYA
- Humaniora
BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Integritas untuk Hadapi Kecurangan & Penyimpangan
Jumat, 15 November 2024 – 09:59 WIB - Humaniora
BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Integritas dan Pengelolaan Risiko Demi Cegah Kecurangan
Jumat, 15 November 2024 – 09:20 WIB - Humaniora
59 Menteri & Wamen Kabinet Merah Putih Sudah Lapor LHKPN
Jumat, 15 November 2024 – 08:42 WIB - Hukum
Menyerang Brimob, Jaksa Agung Sedang Cuci Tangan di Kasus Timah dan Tom Lembong?
Jumat, 15 November 2024 – 08:30 WIB
BERITA TERPOPULER
- Sepak Bola
Indonesia vs Jepang: Bukan Metematika, Jangan Ganti 6 Pemain Ini
Jumat, 15 November 2024 – 04:40 WIB - Hukum
Arogansi Pengusaha Suruh Siswa Menggonggong Lenyap saat Ditangkap, Tangan Diborgol, Lihat
Jumat, 15 November 2024 – 08:13 WIB - Dahlan Iskan
Bohemian Blangkon
Jumat, 15 November 2024 – 07:09 WIB - Jogja Terkini
Jadwal Pemadaman Listrik Hari Ini, Jumat 15 November 2024
Jumat, 15 November 2024 – 06:26 WIB - Hukum
Pengusaha Surabaya Suruh Siswa Sujud & Menggonggong Sudah Ditangkap, Begini Tampangnya
Jumat, 15 November 2024 – 05:00 WIB