Cari Ganti di Britannia
Minggu, 14 April 2013 – 14:42 WIB

Itu dengan catatan Setan Merah - julukan United - membawa pulang tiga angka dari Stadion Britannia, kandang Stoke City, malam nanti (siaran langsung Global TV kickoff 20.05 WIB). Tugas yang sepertinya tidak akan mudah dijalani tim asuhan Sir Alex Ferguson tersebut.
"Kami ingin mencari poin yang hilang dalam derby saat menghadapi Stoke. Ini akan menjadi sulit karena pertandingan di sana selalu menyulitkan," kata bek kiri United Patrice Evra kepada Manchester Evening News.