Carvalho Ingin Ending Manis
Rabu, 19 Juni 2013 – 04:46 WIB

Pelatih kiper Persikad Wahyu Ramadhan menyatakan, Carvalho tidak dimainkan karena kondisi fisiknya yang masih belum maksimal. “Kita juga ingin melihat militansi pemain-pemain lokal. Fisik Carvalho menurun sejak di Cilacap, kalau Agwa kan kelihatan kalau dia masih bugar,” jelasnya.
Wahyu tak menampik jika di laga terakhir nanti Carvalho akan diturunkan. Sejumlah pertimbangan masih akan dipikirkan untuk laga tersebut. “Yang pasti kita ingin kemenangan di laga terakhir. Kalau soal Carvalho, kita lihat kondisinya dulu besok,” tandasnnya. (abd)