Cium Michelle Ziudith, Nuca: Itu Pertama Kali
Senin, 20 Juni 2022 – 18:02 WIB
Film Misi Kafe Biru menceritakan tentang Naya yang dilamar oleh Ary padahal baru dua pekan saling mengenal.
Naya yang penasaran pun mencari tahu ada apa di balik lamaran yang terlalu terburu-buru itu.
Namun, sikap Ary yang tertutup dan kebohongannya pada Naya justru memperparah keadaan.
Film Misi Kafe Biru dibintangi Michelle Ziudith dan Raja Giannuca, bakal tayang di KlikFilm pada 24 Juni 2022. (mcr7/jpnn)