Penampilan Clijsters tahun ini sebetulnya amat baik. Sebagai juara 2011, pengoleksi delapan gelar Grand Slam itu mencapai semifinal Australia Open 2012 bulan lalu. Pada babak delapan besar, Clijstres dikalahkan petenis Belarusia Victoria Azarenka yang belakangan menjadi juara. (nur)
CALIFORNIA - Bekas petenis nomor satu dunia asal Belgia Kim Clijsters memendam kekecewaan besar. Cedera engkle kiri membuatnya absen dari ajang prestisius,