Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

COVID-19 Mengganas, DPRD Minta Penyuplai Oksigen Prioritaskan RSUD Solo

Selasa, 29 Juni 2021 – 19:53 WIB
COVID-19 Mengganas, DPRD Minta Penyuplai Oksigen Prioritaskan RSUD Solo - JPNN.COM
Ketua Komisi B DPRD Kudus Ali Muklisin didampingi Direktur RSUD Loekmono Hadi Kudus Abdul Aziz Achyar melihat stok oksigen likuid untuk kebutuhan pelayanan pasien COVID-19, Selasa (29/6/2021). ANTARA/Akhmad Nazaruddin Lathif

Direktur RSUD Loekmono Hadi Kudus Abdul Aziz Achyar juga berharap ada kepastian pasokan oksigen medis.

Kepastian diperlukan untuk mengantisipasi terjadinya lonjakan pasien COVID-19.

Karena hingga kini belum mendapatkan kepastian pasokan oksigen, khususnya dalam bentuk likuid.

Dia mengakui kebutuhan oksigen di RSUD Kudus meningkat seiring terjadinya lonjakan kasus COVID-19.

Bahkan, sempat terjadi kekurangan pasokan oksigen likuid, sehingga sempat mengalami kekosongan pasokan selama 3 jam.

Beruntung, kata dia, pasokan oksigen dalam tabung tersedia, sehingga langsung dialihkan menggunakan oksigen tabung kecil-kecil yang harus dibawa ke masing-masing ruang pasien COVID-19.

Permasalahan pasokan oksigen mulai dirasakan sejak 15 Juni 2021, ketika hampir semua daerah mengalami lonjakan kasus COVID-19.

Tingginya permintaan membuat PT Samator Gas kewalahan.

Covid-19 mengganas, DPRD minta penyuplai oksigen memprioritaskan kebutuhan RSUD Solo.

Sumber ANTARA

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Jabar

    Covid-19 Mengganas di Bekasi, Plt Wali Kota: Kan, Tingkat Fatalitas Rendah

    Kamis, 10 Februari 2022 – 07:44 WIB
    Covid-19 Mengganas di Bekasi, Plt Wali Kota: Kan, Tingkat Fatalitas Rendah - JPNN.com
  • Kesehatan

    Covid-19 Mengganas, Kehadiran Fisik saat Rapat di DPR Dibatasi

    Senin, 07 Februari 2022 – 22:36 WIB
    Covid-19 Mengganas, Kehadiran Fisik saat Rapat di DPR Dibatasi - JPNN.com
  • Jabar

    Tolong, Kota Bogor Kehabisan Stok Gas Oksigen untuk Pasien Covid-19

    Senin, 05 Juli 2021 – 06:22 WIB
    Tolong, Kota Bogor Kehabisan Stok Gas Oksigen untuk Pasien Covid-19 - JPNN.com
X Close