Cuaca Liar Diperkirakan Menerpa Melbourne
Selasa, 12 Mei 2015 – 11:32 WIB
Salju diperkirakan jatuh di kawasan Dandenong Ranges, Yarra Ranges dan wilayah perbukitan di sekitar Kota Melbourne.
Menurut BOM sungai-sungai di Melbourne juga diperkirakan akan meluap dalam beberapa ke depan sehingga berkemungkinan terjadinya banjir.
Wilayah pengunungan di Victoria sejauh ini telah turun salju, sekitar sebulan sebelum musimnya yang normal tiba.