Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Dahlan Iskan Mengaku Miris, Ratusan Ribu Sapi di Australia Ditembaki

Rabu, 05 Juni 2013 – 18:56 WIB
Dahlan Iskan Mengaku Miris, Ratusan Ribu Sapi di Australia Ditembaki - JPNN.COM
Meski tak secara detail khusus membahas sapi, namun Dahlan bilang mereka tahu bahwa saat ini harga daging sapi di Indonesia tengah melambung tinggi.

"Mereka tahu harga daging di Indonesia Rp 90 ribu. Kemarin saya bilang harga daging di sana Rp 28 ribu, sekarang harganya tinggal Rp 20 ribu," jelasnya.

Untuk itu, mantan dirut PLN ini sempat menawarkan ke pemerintah Australia Utara untuk menjalin kerjasama dengan tiga BUMN seperti PT Rajawali Nusantara Indonesia (RNI) Persero, Perum Bulog, dan PT Berdikari Persero.

"Namun, mereka bilang itu urusan bisnis. Mereka belum bisa menjawab secara pasti, karena mereka adalah pemerintah dan urusan daging adalah urusan swasta. Mereka menyarankan (BUMN, red) untuk langsung datang ke sana," tuturnya. (chi/jpnn)

JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan merasa miris saat mengetahui Australia bagian Utara memiliki sapi yang berlimpah ruah.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News