Dahlan Iskan Resmikan Kapal Termewah Milik ASDP
Senin, 10 Juni 2013 – 15:41 WIB
MERAK - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan hari ini (10/6) meresmikan kapal termewah dan terbesar milik PT Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan (ASDP) bernama KMP Portlink. Nantinya, kapal itu akan melayani penyeberangan Merak-Bakauheni. Sebelum meresmikan kapal ini, Dahlan sempat berkeliling dari satu lantai (deck) ke lantai lainnya. Dahlan juga sempat mengecek keadaan skoci yang berada di atas kapal.
Dengan peresmian kapal baru ini, Dahlan berharap bisa mengurangi tingkat kepadatan para penumpang terlebih menjelang lebaran. "Setiap lebaran, penyebrangan pasti macet dan padat sekali, apalagi kapal-kapalnya kurang. Untuk itu ASDP membeli kapal bekas dari Inggris," ujar Dahlan saat meninjau kapal KMP Portlink ini di Merak, Senin (10/6).
Mengapa harus membeli? Menurut hematnya, membuat kapal baru membutuhkan waktu lebih lama lagi, sementara lebaran tinggal beberapa bulan. Meski begitu, Dahlan tetap menginstruksikan pembuatan kapal.
MERAK - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan hari ini (10/6) meresmikan kapal termewah dan terbesar milik PT Angkutan Sungai Danau
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tak Ada Pengusiran Jemaah saat Gibran Salat, Polisi Jangan Langsung Percaya | Reaction JPNN
-
Jokowi & Gibran Baru Dipecat
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, Ini Arahan Prabowo Subianto kepada Jajarannya
-
Anak Bos Toko Roti Pelaku Penganiayaan Karyawan Ditangkap di Hotel
-
Umumkan Skuad IBL 2025, Ini Target Rans Simba Bogor
BERITA LAINNYA
- Bisnis
Jelang Nataru, Menteri ESDM dan Dirut Pertamina Tinjau Terminal BBM & LPG di Banten
Sabtu, 21 Desember 2024 – 18:06 WIB - Bisnis
Aktif Berbagi di Medsos, Alvino Oldan jadi Global Ambassador Brand Ternama
Sabtu, 21 Desember 2024 – 17:57 WIB - Makro
Prabowo Bakal Berkantor dan Kerja di IKN pada 2028
Sabtu, 21 Desember 2024 – 16:20 WIB - Bisnis
Startup Perupadata Ingin Terus Tingkatkan Literasi Informasi Masyarakat
Sabtu, 21 Desember 2024 – 15:08 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
KepmenPAN-RB 634 Tahun 2024 Senjata Honorer TMS & Belum Melamar, Cermati 11 Ketentuannya
Sabtu, 21 Desember 2024 – 16:06 WIB - Humaniora
Pra MLB NU Soroti Jabatan Gus Ipul di PBNU
Sabtu, 21 Desember 2024 – 19:04 WIB - Humaniora
Mendes Yandri Ajak Kader Muhammadiyah Bersinergi Memajukan Seluruh Desa di Indonesia
Sabtu, 21 Desember 2024 – 17:57 WIB - Jatim Terkini
Pra MLB NU Rampung, Hasilnya Usulkan Nama AHWA Hingga Ketum Baru
Sabtu, 21 Desember 2024 – 18:30 WIB - Humaniora
PINTAR Kantongi Lisensi Resmi sebagai P3MI, Hubungkan Indonesia ke Dunia
Sabtu, 21 Desember 2024 – 16:21 WIB