Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Dana Masih Teka-Teki

Kemenpora Tak Ada Alokasi Anggaran

Kamis, 08 November 2012 – 06:15 WIB
Dana Masih Teka-Teki - JPNN.COM
Timnas yang akan diberangkatkan ke Piala AFF 2012 saat latihan. Foto: Adrianto/Indopos
"Kami tunggu, ini hanya masalah prosedural saja. Kami optimistis dana dari pemerintah akan cair," terang lelaki bergelar profesor tersebut.

Saat disinggung mengenai anggaran yang sudah ada saat ini, Djohar memilih bungkam. Dia menyebut terkait jumlah masih harus berkoordinasi dahulu dengan pengurus yang lain karena sejauh ini juga turut melakukan penggalangan dana.     

"Kami usahakan, yang pasti tim ini akan berangkat. Akan kami beri fasilitas terbaik, pelayanan terbaik agar mereka berprestasi," elak Djohar.     

Sementara itu, saat Deputi IV Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) Djoko Pekik Irianto dikonfirmasi, dia menegaskan jika belum ada anggaran untuk Timnas yang ke Piala AFF. Alasannya, alokasi anggaran khusus sepak bola tidak ada.     

JAKARTA- Konsentrasi Timnas yang akan diberangkatkan ke Piala AFF 2012 dipastikan terpecah. Selain harus memikirkan pemain yang dipanggil pemusatan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close