Demo Pengungsi Sinabung Ricuh, Satu Orang Tewas di Kantor Bupati Karo
Rabu, 19 Oktober 2016 – 10:58 WIB

Suasana demo pengungsi Sinabung di Tanah Karo, Sumut. foto: sumutpos/jpg
Sebelum disemayamkan ke rumah duka, mobil ambulance membawa jenazah korban sempat singgah di halaman kantor Bupati Karo. Hal itu membuat ratusan pengungsi warga Gurukinayan histeris dan emosi serta meminta pertanggungaawaban dari Pemkab Karo.(ral/mag-1/ted/ril/ray/jpnn)