Demokrat Kian Terpuruk, 2014 Tak Berkuasa Lagi
Minggu, 17 Juni 2012 – 14:25 WIB
Menurutnya, fakta terpenting dari temuan LSI 2012 itu adalah bakal lepasnya kekuasaan pemerintahan 2014 mendatang dari tangan Partai Demokrat. "Yang lepas bukan hanya dominasi partai politiknya dalam pemilu legislatif 2014, tapi juga dalam pemilu presiden 2014," katanya serta menambahkan PD hanya mampu mengajukan calon wakil presiden karena tak ada kader yang kuat sebagai calon presiden 2014.
Riset ini dilakukan LSI pada 2-11 Juni 2012 dengan metodologi multi stage random sampling yang mengambil 1200 respoden yang dipilih secara acak mewakili semua provinsi. Margin of error survei LSI kali ini plus minus 2,9 persen.(boy/jpnn)