Dewi Perssik Malah Bimbang Setelah Dilamar Pilot, Ternyata Ini Alasannya
Minggu, 10 Maret 2024 – 19:48 WIB

Biduan dangdut Dewi Perssik. ilustrasi, Foto: arsip JPNN.com
Dia mengaku tidak ingin mengecewakan keluarganya dan juga orang tua Rully.
"Tolong mama doakan Dewi agar bisa yakin dan kuat untuk mengarungi rumah tangga sakinah mawaddah warohmah," jelasnya. (jlo/jpnn)