Dhani dan Maia Kembali Sepanggung
Rabu, 27 Februari 2013 – 13:49 WIB
JAKARTA - Setelah bercerai, Ahmad Dhani dan Maia Estianty terlihat tidak pernah akur. Akan tetapi, pada sebuah program musik “Masterpiece” yang ditayangkan Selasa (26/2) malam, untuk pertama kalinya keduanya terlihat dalam satu panggung. Operational Manager Production RCTI, Untung Pranoto, menyatakan, progam musik tersebut sengaja dibuat untuk menantang Ahmad Dhani apakah mau berduet dengan mantan istrinya, Maia Estianty dalam satu panggung.
"Kita tanya Dhani, kalau Maia gimana? Dhani bilang enggak masalah. Tapi Dhani bilang, Maia-nya mau enggak. Kita hubungin, ternyata Maia mau. Kita sekalian menunjukkan duo Maia juga punya karya bagus dan kualitas musikalnya baik. Sebelum taping, mereka juga ada latihan bareng. Latihan sekali udah langsung bisa," kata Untung saat dihubungi melalui teleponnya, Rabu (27/2).
Anak pertama Dhani dan Maia, Ahmad Al Ghazali atau Al juga sepanggung dengan mereka. Menurut Untung, Al naik ke atas panggung tidak ada dalam rangkaian acara tapi merupakan spontanitas.
JAKARTA - Setelah bercerai, Ahmad Dhani dan Maia Estianty terlihat tidak pernah akur. Akan tetapi, pada sebuah program musik “Masterpiece”
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
BERITA LAINNYA
- Musik
Irene Red Velvet Pecahkan Rekor, Album Like A Flower Kuasai Tangga Lagu Dunia
Kamis, 28 November 2024 – 20:47 WIB - Musik
GIGI dan Koplo Panturas Hibur Malam Tahun Baru di Episode Gading Serpong
Kamis, 28 November 2024 – 20:16 WIB - Film
Women From Rote Island Bisa Jadi Peluang Emas Perfilman Indonesia
Kamis, 28 November 2024 – 19:26 WIB - Musik
Bernyanyi Bahasa Arab untuk Pertama Kali, Anggun Menuai Pujian
Kamis, 28 November 2024 – 17:59 WIB
BERITA TERPOPULER
- Hukum
Kasus Korupsi di Kemenhub, KPK Menahan 3 Ketua Pokja Proyek DJKA
Kamis, 28 November 2024 – 20:19 WIB - Pilkada
Anomali di Pilkada Banten, Airin Sudah Memenangkan Prabowo, Tetapi Dikerjai Parcok
Kamis, 28 November 2024 – 21:17 WIB - Humaniora
Teruntuk Jenderal Listyo Sigit, Anda Dicap Terlibat Merusak Demokrasi di Indonesia
Kamis, 28 November 2024 – 20:22 WIB - Jatim Terkini
Emperor SPA di Surabaya Kebakaran, Pekerja & Pengunjung Panik
Kamis, 28 November 2024 – 21:15 WIB - Pendidikan
Syarat Kenaikan Gaji Guru ASN & Honorer, Simak Pernyataan Presiden Prabowo Ini
Kamis, 28 November 2024 – 23:36 WIB