Dianiaya Suami Karena Rebutan Handphone
Rabu, 26 Juni 2013 – 10:46 WIB

CIAMIS – Seorang ibu rumah tangga Mimin Hermina (53) mengaku dianiaya suaminya, ATA (55) sehingga mengalami retak pada tulang tangan kanan. Penganiayaan itu dipicu karena saling berebut ponsel milik ATA yang dibawa Mimin.
Mimin menjelaskan selama 13 tahun menikah, ATA belum pernah berlaku kasar. Tapi, setelah ada orang ketiga dalam rumah tangganya, sikap suaminya berubah. Perubahan itu terjadi hampir lima bulan. Bahkan, Mimin tidak boleh melihat handphone suaminya.
Suatu saat Mimin merebut handphone milik suaminya. Dia pun dikejar. Terjadilah rebutan handphone. “Mungkin di dalam handphonenya terdapat macam-macamnya,” ungkapnya di rumahnya, Jalan Panoongan RT 03 RW 15 Kelurahan Ciamis Kecamatan Ciamis, Selasa (25/6).
Setelah mendapatkan ponsel, ATA mendorong Mimin ke belakang. Saat menahan badan terjatuh, tangan kanan mimin mengalami retak tulang. “Saya curiga saja sama suami saya. Dia sibuk-sibuk terus dengan komputer dan handphone. Jadi, saya kan gimana, istri mana yang nggak panas suaminya begitu,” ujarnya.
CIAMIS – Seorang ibu rumah tangga Mimin Hermina (53) mengaku dianiaya suaminya, ATA (55) sehingga mengalami retak pada tulang tangan kanan.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tak Ada Pengusiran Jemaah saat Gibran Salat, Polisi Jangan Langsung Percaya | Reaction JPNN
-
Jokowi & Gibran Baru Dipecat
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, Ini Arahan Prabowo Subianto kepada Jajarannya
-
Anak Bos Toko Roti Pelaku Penganiayaan Karyawan Ditangkap di Hotel
-
Umumkan Skuad IBL 2025, Ini Target Rans Simba Bogor
BERITA LAINNYA
- Kriminal
Sopir Taksi Online Pelaku Pencabulan Anak di Bawah Umur Ditangkap Polres Banjarbaru
Sabtu, 21 Desember 2024 – 21:45 WIB - Kriminal
Remaja Tewas di Palembang Ternyata Diracun dengan Potas, Pelakunya Tak Disangka
Sabtu, 21 Desember 2024 – 11:37 WIB - Kriminal
Satu dari 2 Jambret di Jakarta Utara Ditembak Polisi
Sabtu, 21 Desember 2024 – 04:00 WIB - Kriminal
Pelakunya Wanita Muda, Korban Adik Ipar Diajak Minum Jamu
Jumat, 20 Desember 2024 – 20:25 WIB
BERITA TERPOPULER
- Kep. Riau
Penjelasan Polisi Terkait Kronologi Bentrokan Warga dengan Pekerja di Rempang Galang Batam
Sabtu, 21 Desember 2024 – 22:51 WIB - Humaniora
Info Terkini dari AKP Aji Rizndi Nugroho Soal Kasus Penganiayaan Satpam Kebun Raya Bogor
Sabtu, 21 Desember 2024 – 21:58 WIB - Kriminal
Sopir Taksi Online Pelaku Pencabulan Anak di Bawah Umur Ditangkap Polres Banjarbaru
Sabtu, 21 Desember 2024 – 21:45 WIB - Olahraga
Erick Tohir Akan Mengevaluasi Kinerja Shin Tae-yong
Sabtu, 21 Desember 2024 – 23:20 WIB - Sepak Bola
Tanpa Pemain Diaspora PSSI, Shin Tae Yong Hanya Pelatih Biasa
Minggu, 22 Desember 2024 – 01:34 WIB