Diawali Laga Le Classique di Tunisia
Senin, 26 Juli 2010 – 09:59 WIB
Serba-Serbi
- Puma, sponsor apparel Ligue 1, bakal mendesain bola baru
- Kali pertama dalam sejarah Ligue 1, digunakan lapangan artifisial. Yakni di Stade du Moustoir (kandang Lorient) dan Stade Marcel Picot (kandang Nancy).
- Pablo Correa bakal menjadi satu-satunya pelatih non-Prancis di awal kompetisi. Correa yang berkewarganegaraan Uruguay itu menangani Nancy.
- Parc des Sports, kandang Arles-Avignon, merupakan stadion dengan kapasitas paling minim. Yakni hanya menampung 7.194 penonton.