Diburu Klub NBA, Postur dan Bakat jadi Modal Utama
Senin, 11 Februari 2013 – 12:30 WIB
BASKET di benua Afrika terus menggeliat. Dipandang sebagai salah satu kontinen penghasil bakat-bakat hebat, Afrika siap menjadi kekuatan baru dunia. Klub-klub NBA pun berlomba-lomba mencari bakat dari Afrika. Semua berawal pada tahun 1950an ketika tiga pemain asal Afrika mengentak dunia basket Amerika. Tiga orang itu, Chuck Cooper, Nat Clifton serta Earl Lloyd menjadi bagian dari NBA sebagai kompetisi basket paling wah di dunia. Cooper menjadi pemain pertama yang dimasukkan draft NBA. Clifton adalah pemain pertama yang menanda tangani kontrak dengan New York Knicks. Sementara Lloyd adalah pemain Afrika pertama yang bermain di NBA dengan berbaju Washington Capitols.
Kedatangan tiga pemain tersebut seolah menjadi pintu gerbang bagi pemuda-pemuda Afrika untuk memasuki NBA. Musim demi musim, kian banyak pemain asli ataupun keturunan Afrika yang berjibaku di NBA. Saat ini, hampir 80 persen pemain NBA memiliki darah Afrika.
Kekuatan serta postur yang menjulang menjadi modal bagi para pemuda Afrika untuk mewujudkan mimpi berbaju klub NBA. Beberapa suku di Sudan dan Senegal memiliki postur rata-rata pemain yang bertanding di NBA. Sementara, pemuda-pemuda dari Mali, Kongo serta Nigeria mempunyai badan yang sangat besar dan kokoh. Hal itulah yang membuat banyak klub-klub NBA mencari bakat di Afrika.
BASKET di benua Afrika terus menggeliat. Dipandang sebagai salah satu kontinen penghasil bakat-bakat hebat, Afrika siap menjadi kekuatan baru dunia.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
BERITA LAINNYA
- Sepak Bola
Liverpool vs Manchester City, Arne Slot Anggap Bukan Laga Mudah
Jumat, 29 November 2024 – 13:25 WIB - Sepak Bola
Cetak 2 Gol ke Gawang Persib, Bomber Port FC Jadi Man of The Match, Ini Kuncinya
Jumat, 29 November 2024 – 13:00 WIB - Sepak Bola
Shin Tae Yong Ungkap Target di Piala AFF 2024
Jumat, 29 November 2024 – 10:05 WIB - Liga Indonesia
Rekap Penggunaan VAR Hingga Pekan ke-11 Liga 1
Jumat, 29 November 2024 – 07:50 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Prabowo Naikkan Gaji Guru, Sebegini Perinciannya
Jumat, 29 November 2024 – 11:11 WIB - Pilkada
Hasil Pilgub Jateng: Ahmad Luthfi 32, Andika Cuma 3, Kandang Banteng Porak-poranda
Jumat, 29 November 2024 – 14:08 WIB - Humaniora
Dari Zaman SBY, Guru ASN Terima Tunjangan Sertifikasi 1 Bulan Gapok, Janji Prabowo?
Jumat, 29 November 2024 – 15:57 WIB - Olahraga
Penyerang Thai Port FC Ini Ungkap Kunci Sukses Menaklukan Bek Persib
Jumat, 29 November 2024 – 14:00 WIB - Pilkada
Yakin Pilgub Jakarta Berlangsung Satu Putaran, Politikus PDIP Pastikan Kawal Kemenangan Pram-Rano
Jumat, 29 November 2024 – 15:00 WIB