Dicurigai, DPR Buru-buru Ganti Antasari
Kamis, 07 Mei 2009 – 18:53 WIB
Seharusnya, lanjutnya, DPR menghormati proses hukum yang sedang berjalan, dan tidak justru melakukan intervensi pada penegakan hukum yang sedang dilakukan Kepolisian. ICW menilai DPR periode saat ini tidak bisa diharapkan dalam memilih Pimpinan KPK yang berintegritas.
ICW mempertanyakan mekanisme fit and proper test oleh DPR saat memilih anggota Pimpinan KPK pada tahun 2007 lalu. “Sikap DPR yang cenderung tidak mempertimbangkan masukan dari publik terkait rekam jejak calon memperkuat dugaannya adanya politik transaksional dibalik pemilihan itu,” tambahnya.(lev)