Didukung Berbagai Elemen Masyarakat, Cagub Sulut Vonnie Anneke Optimistis Menang
Minggu, 08 November 2020 – 19:14 WIB
Bahkan, cenderung lebih menonjol ketika keluar dari daerahnya. Karena memiliki kemampuan bergaul, bersosialisasi, ramah dan penuh kasih.
"Orang Sulut memang mempunyai sifat yang menonjol, maka sudah tepat memilih sosok ini," katanya.
Hillary Pemimpin yang seperti ini, lanjut dia, sangat diperlukan oleh Sulut yang saat ini memiliki banyak sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas.
Seorang pemimpin harus mampu mengelola SDM yang dimilikinya sebagai modal untuk melakukan perubahan-perubahan yang maju bagi daerahnya.
"Banyak lahir bibit-bibit yang baru, yang harus dipimpin oleh sosok ini," pungkas Hillary.(gir/jpnn)