Dijelaskan, saat ini tahapan yang paling penting merupakan evakuasi penduduk. Kemudian tim Kemdiknas akan jalan untuk menilai seberapa besar kerusakan pada bangunan-bangunan, termasuk sekolah. "Anak-anak kecil yang berada di tenda jangan sampai terlalu lama tidak belajar," harapnya. (cha/jpnn)
JAKARTA -- Dirjen Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah (Mandikdasmen) Kementerian Pendidikan Nasional (Kemdiknas), Suyanto mengatakan bahwa Kemdiknas