Ditabrak Tongkang, Pilar Jembatan Mahakam Retak, Kendaraan Berat Dilarang Melintas, Sampai Kapan?
Selasa, 29 Maret 2022 – 22:13 WIB

Jembatan Mahakam di Samarinda, Kalimantan Timur yang tertabrak tongkang bermuatan batu bara mengalami keretakan pada bagian pilar. Foto : Dok. Arditya Abdul Aziz/JPNN.com.
Video detik-detik tertabraknya pilar Jembatan Mahakam sempat terekam kamera warga dan viral di jagat maya.(mcr14/jpnn)