Ditawari Jadi Wanita Begituan, Clarisa Arda Sentil Lewat Lagu Aspri
Jumat, 17 Februari 2023 – 16:59 WIB
"Enggak peduli si gadis itu punya suami ataupun pacar, yang penting cantik dan mau," ujarnya.
Pencipta sekaligus produser lagu Aspri, Riccardo Mazzoni mengungkapkan lagu ini sangat fresh untuk didengar.
Dia pun berharap lagu ciptaannya dapat diterima masyarakat Indonesia.
'Semoga penggemar musik Indonesia bisa menikmati lagu ciptaan saya," ujar Riccardo. (mcr31/jpnn)