Dikatakan Djoko lagi, media haruslah berperan mematangkan kualitas kehidupan demokrasi dan politik Indonesia. Menurutnya, karena kemajuan demokrasi Indonesia, kini pemerintah tak lagi bisa sewenang-wenang seperti masa lalu, yaitu masa ketika pegiat pers yang kritis terhadap pemerintah bisa ditangkapi dan disingkirkan. (kyd/jpnn)
JAKARTA - Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Djoko Suyanto meminta agar media massa berpihak pada negara. Sebab menurutnya,