Dor... Dor... Lihat Nih Dua Perampok Indomaret Terjengkang
Minggu, 22 Mei 2016 – 16:08 WIB
“Modusnya sama. Pelaku dua orang, memakai masker dan menggunakan senjata tajam jenis parang. Mereka beraksi saat toko akan ditutup,” sebut Bimo.
Bersama tersangka turut diamankan barang bukti rekaman CCTV, dua sebo, sebilah parang, dua samurai, palu, belasan rokok, sisa lakban, helm, sisa uang rampokan sebesar Rp 2 juta dan dua unit handphone.
“Masih pengembangan. Kedua tersangka dijerat Pasal 365 KUHP,” pungkas Bimo.(pmx/ray/jpnn)