DPD Diminta Dukung Rokan Darussalam
Rabu, 16 Juni 2010 – 20:05 WIB
"Kami mengembalikan berkas-berkas yang diajukan oleh calon daerah pemekaran supaya diperbaiki, karena terdapat beberapa persyaratan yang mesti dilengkapi. Untuk itu, pembahasan akan dilakukan jika berkas tersebut diajukan kembali ke DPR," jelas Ganjar Pranowo.(yud/jpnn)