Sebelumnya Menakertrans mengungkapkan, meski ada moratorium namun pemerintah menemukan ada sekitar 15 ribu sampai 20 ribu TKI ilegal ke Malaysia. Lolosnya TKI ilegal ini ke Malaysia, menurut Muhaimin, karena masih banyaknya pintu keluar. (esy/jpnn)
JAKARTA - Komisi IX DPR RI menilai moratorium (penghentian sementara) yang diberlakukan terhadap Malaysia sia-sia. Pasalnya, meski sudah dihentikan