Dua Bayi Harimau Benggala Lahir
Sabtu, 16 Maret 2013 – 09:39 WIB
BATU – Populasi harimau di Jatim Park 2 Kota Batu bertambah. Sepasang induk jantan dan betina harimau benggala melahirkan dua anak harimau sejak dua pekan lalu. Dua anak harimau itu baru bisa dipisah dari induknya, Jumat (15/3). Anak harimau berumur dua minggu itu diberi nama Holy (jantan) dan Natalia (betina). Mereka lahir dari sepasang induk harimau asal India yang diberi nama Rahul dan Reva. Kehadiran Holy dan Natalia menjadikan populasi harimau benggala di Jatim Park 2 menjadi delapan ekor.
‘’Kami baru bisa memisah dua anak harimau benggala hari ini (kemarin) sejak kelahiran dua minggu lalu. Selama dua minggu, anak harimau selalu dekat dengan induknya. Ketika dipisah, sang induk pasti mengamuk,’’ tegas Masagung, Staf Marketing Jatim Park 2 kepada Malang Post (Grup JPNN).
Anak harimau tersebut sudah mulai bisa diajak foto bersama dengan pengunjung Jatim Park 2. Hanya saja, keduanya tidak bisa berinteraksi lama dengan pengunjung. Kedua anak harimau masih kelihatan stres setelah beberapa kali foto bersama pengunjung.
BATU – Populasi harimau di Jatim Park 2 Kota Batu bertambah. Sepasang induk jantan dan betina harimau benggala melahirkan dua anak harimau
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
-
Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies
-
JPU Hadirkan Saksi Ahli Pertanahan di Sidang Gunawan Muhammad
BERITA LAINNYA
- Riau
Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
Minggu, 24 November 2024 – 21:20 WIB - Daerah
209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
Minggu, 24 November 2024 – 19:15 WIB - Kep. Riau
Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
Minggu, 24 November 2024 – 12:05 WIB - Riau
Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
Minggu, 24 November 2024 – 11:24 WIB
BERITA TERPOPULER
- Hukum
Info Terkini OTT KPK yang Menyeret Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah
Minggu, 24 November 2024 – 19:20 WIB - Pilkada
Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
Minggu, 24 November 2024 – 17:58 WIB - Pilkada
Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
Minggu, 24 November 2024 – 18:47 WIB - Olahraga
Pelatih Persib Mengeluhkan Kondisi Rumput Stadion GBLA, Hodak: Apa yang Mereka Renovasi?
Minggu, 24 November 2024 – 19:30 WIB - Sepak Bola
Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
Minggu, 24 November 2024 – 18:50 WIB