Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Dua Gol Simic Bawa Persija Kembali ke Puncak Klasmen

Rabu, 24 Januari 2018 – 22:41 WIB
Dua Gol Simic Bawa Persija Kembali ke Puncak Klasmen - JPNN.COM
Marko Simic. Foto: Instagram @persijajkt

Yustinus Pae kemudian juga mendapatkan peluang yang matang, tapi tendangannya masih bisa ditips dengan baik oleh Andritany.

Persija yang lebih sabar menyerang dan mencari celah di lini pertahanan Borneo, akhirnya sukses menggandakan keunggulan. Aksi balik badan dari Simic yang ditutup dengan sepakan kaki kiri dari luar kotak penalti, membuat gawang Borneo bobol. Skor 2-0 untuk Persija bertahan sampai laga usai.

Hasil ini membuat tim Macan Kemayoran berhasil menggeser Bali United dari puncak klasemen grup D. Sama-sama mengoleksi enam poin, Persija unggul dalam selisih gol. Mereka mencetak lima gol dan tak kebobolan, sementara Bali United sudah mencetak enam gol, tapi kebobolan sebanyak emapt gol. (dkk/jpnn)

Mario Simic jadi pahlawan Persija dalam laga kedua fase grup Piala Presiden 2018 melawan Borneo FC

Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close