Dua Jam, 1.000 Tanda Tangan untuk Dahlan Iskan
Senin, 31 Oktober 2016 – 00:47 WIB
Masyarakat yang mengenal Dahlan, dengan ringan tangan langsung meminta spidol yang sudah disediakan.
Warijan menambahkan, alun-alun menjadi sentral aksi ini, lantaran lokasi tersebut menjadi jujukan warga Mojokerto setiap minggu pagi.
Mereka berkumpul dengan keluarga dan sahabatnya sekadar menikmati kesejukan udara di sekitaran alun-alun.
Aksi serupa akan kembali dilangsungkan pekan depan di lokasi yang sama.
Warijan menargetkan, DahlanIs Mojokerto mampu mengumpulkan sepuluh ribu tanda tangan dari Kota Onde-Onde ini. (ron/abi/sam/jpnn)