Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Dua Tangis dan Ribuan Tawa

Oleh: Dahlan Iskan (CEO PLN)

Sabtu, 17 Juli 2010 – 01:01 WIB
Dua Tangis dan Ribuan Tawa - JPNN.COM
MINGGU lalu genap enam bulan saya menjadi CEO PLN. Ada yang bilang "baru" enam bulan. Ada yang bilang "sudah" enam bulan.


Betapa relatifnya waktu?
 

Selama enam bulan itu, saya dua kali sakit perut serius. Setengah hari saya tidak bisa bekerja, kecuali hanya tidur lemas di bilik di belakang ruang kerja Dirut PLN. Sebenarnya, saya harus mewaspadai sakit perut seperti itu melebihi sakit lainnya.

Sebab, kata dokter, sakit perut merupakan tanda awal mulai bermasalahnya transplantasi hati yang saya lakukan tiga tahun lalu. Mungkin saja itu merupakan tanda awal bahwa hatinya orang lain yang sekarang saya pakai ini mulai ditolak oleh sistem tubuh saya. Begitulah kata dokter.

 

Syukurlah, sakit perut itu cepat hilang tanpa saya harus minum obat. Saya memang tidak boleh sembarangan minum obat, khawatir berbenturan dengan obat transplan yang masih harus saya minum setiap hari.

 

MINGGU lalu genap enam bulan saya menjadi CEO PLN. Ada yang bilang "baru" enam bulan. Ada yang bilang "sudah" enam bulan. Betapa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Dahlan Iskan

    Lewat Jam

    Sabtu, 01 Juni 2024 – 07:07 WIB
    Lewat Jam - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Karung Goni

    Jumat, 31 Mei 2024 – 07:07 WIB
    Karung Goni - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Juri Hamil

    Rabu, 29 Mei 2024 – 07:07 WIB
    Juri Hamil - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Juri Oat

    Selasa, 28 Mei 2024 – 07:07 WIB
    Juri Oat - JPNN.com
X Close