Duh Gusti, Wanita Hamil 8 Bulan Tertimbun Longsor
Senin, 02 Januari 2017 – 02:42 WIB
Mantan Bupati Kutai Timur tersebut dengan tegas mengkritik Wali Kota Samarinda Syaharie Jaang yang dianggap gagal menuntaskan masalah banjir.
“Wali kota tidak bisa mengatasi banjir kok dipilih lagi? Anda salah, mestinya pilih wali kota yang berkomitmen mengatasi banjir itu yang dipilih,” ujar Faroek. (him/rom/k15)