Duh, Messi Pesimistis Barca Bakal Juara Champions
Jumat, 17 Juli 2020 – 17:27 WIB

Ekspresi Lionel Messi usai Barcelona dikalahkan Osasuna dalam pertandingan La Liga di Camp Nou, Barcelona, Spanyol pada 16 Juli 2020.(REUTERS/ALBERT GEA)
Barcelona dan Napoli bermain imbang 1-1 dalam pertandingan leg pertama dan pertandingan mereka selanjutnya akan digelar di Camp Nou 8 Agustus mendatang.(Antara/jpnn)