Duh! Modus Curanmor Tambah Keren
Minggu, 08 November 2015 – 08:31 WIB
Mendapat informasi itu, petugas kembali melakukan pengembangan ke kediaman dua tersangka lainnya.
Akhirnya terungkap, ketiga tersangka mengaku sudah sering melakukan aksi curanmor tersebut dengan modus mengintai dari atas mobil. Saat korban lengah, tersangka ini langsung keluar mobil dan melarikan sepeda motor yang sudah diintai. Sementara dua rekannya yang berada di atas mobil juga langsung tancap gas.
Ketiga pelaku menyamar sebagai mahasiswa untuk melancarkan aksi. “Mudah-mudahan saja bisa diungkap lebih jauh lagi,” pungkas Wirman. (r/sam/jpnn)