Duh, Timnas U-20 Indonesia Kalah Melawan 10 Pemain Guatemala U-20
Selasa, 21 Februari 2023 – 22:03 WIB
Saat lawan New Zealand U-20, buang-buang peluang dan sulit mencetak gol begitu terlihat. Alhasil, Timnas U-20 Indonesia pun harus kalah 1-2 dari tim tamu.
Kali ini, Timnas U-20 Indonesia harus kalah lagi dari Guatemala yang bermain dengan 10 orang dengan skor tipis 0-1. (dkk/jpnn)